Gelar Gebrak Vaksinasi dan Bansos Presisi di Jakbar, Akpol 91 Salurkan 1.800 Paket Sembako
JAKARTANEWS.ID-JAKARTA: Alumni Akademi kepolisian (Akpol) 1991 angkatan Batalyon Bharadaksa menggelar kegiatan Gebrak Vaksinasi dan Bansos Presisi menyalurkan 1.800 paket sembako di delapan kecamatan di wilayah Jakarta Barat, Sabtu (31/7/2021). Kegiatan 30 tahun pengabdian para alumni Akpol 1991 itu dilaksanakan secara serentak di wilayah Jadetabek. Inspektorat Baharkam Polri Brigjen Pol Gatot Tri Suryanta, mengatakan kegiatan tersebut […]
Continue Reading