Apresiasi OTT KPK Terhadap Gubernur Sulsel, Wihadi Wiyanto: Kedepankan Upaya Pencegahan Korupsi
JAKARTANEWS.ID – JAKARTA: Anggota Komisi III DPR RI Wihadi Wiyanto mengapresiasi Operasi Tangkap Tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) Nurdin Abdullah pada Minggu (28/2/2021) dini hari. Demikian disampaikan Wihadi Wiyanto kepada Jakartanews.id melalui sambungan telepon, Senin (1/3/2021). “Kita harus hormati hukum. KPK sendiri sudah melakukan tugas-tugasnya dengan baik,” kata Wihadi. […]
Continue Reading