Forkopimda Jatim Tinjau TPS 8 Desa Manduro Kabupaten Mojokerto
JAKARTANEWS. ID -MOJOKERTO: Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Pangdam V Brawijaya Mayjen TNI Suharyanto serta Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr. Nico Afinta, didampingi Pejabat Utama (PJU) Pemprov Jatim, Kodam V Brawijaya dan Polda Jatim serta Kabid Humas Polda Jatim. Rabu (9/12/2020) pagi, Meninjau Tempat Pemungutan Suara (TPS) 08 di Desa Manduro, Kabupaten Mojokerto. […]
Continue Reading